Menurut Founder dari DS Public Speaking Center, Fadila Rahmatunnisa, talent show DS Public Speaking Center ini diharapkan bisa membentuk generasi emas 2045 yang aktif, pintar dan multitalenta.
“Kesuksesan talent show ini juga mendapat dukungan dari para alumni DS Public Speaking Center yang sudah sukses dibisnisnya, yaitu Alia, pemilik dari Alia Clinic,” katanya.
Kesuksesan acara ini juga berkat dukungan dari Technolife, JTFLOWS, JNCCookies, Kebuli Alghazali, CVSK, Dayprint, RRI danTahu Express. (Abas)