“Saya sangat bersyukur atas kesempatan ini. Saya akan berusaha semaksimal mungkin untuk mengharumkan nama almamater dan bangsa Indonesia,” ujar Farah dengan penuh semangat, Senin (27/1).
Kepala SMA Al Masoem, Rony Andrias merasa sangat bangga atas prestasi yang diraih Farah.
“Prestasi Farah ini menjadi inspirasi bagi siswa-siswi lainnya untuk terus berprestasi. Kami berharap Farah dapat meraih sukses yang lebih besar lagi di masa depan,” ungkapnya. (Abas)