Regional

Akhirnya Tim SAR Gabungan Temukan Firman yang Tenggelam di Sungai Ciberes

CIREBON, eljabar.com — Seorang laki laki A.N Firman (29) yang dilaporkan tenggelam pada Senin (06/04/2020) ketika sedang buang air besar, ditemukan Tim SAR Gabungan pada Selasa, 07 April 2020 pukul 10.00 Wib.

Korban berhasil ditemukan Tim SAR Gabungan dalam keadaan meninggal dunia sekitar 1.5 Km dari lokasi kejadian.

Selanjutnya korban diserahkan kepada pihak keluarga korban dengan pendampingan dari pihak Dinas Kesehatan.

Pkl.10.30 Wib Dengan telah Ditemukannya korban dlm keadaan meninggal dunia maka kami usulkan penutupan Ops SAR dan unsurs SAR di kembalikan Kekesatuannya Masing masing.

Unsur yang terlibat antara lain, Pos Cirebon SAR Cirebon, Lanal Cirebon Pos Gebang, Koramil 2005 Gebang,  Ditpolair Polda Jabar, Polair Polresta Cirebon, BPBD Kab Cirebon dan PotSAR Gurila. (Abas)

Show More
Back to top button